Halo semua...
Kali ini aku ingin memperkenalkan Alphadeo Astronomy Club, sebuah perkumpulan astronomi yang asyik bagi anak dan remaja. Perkumpulan astronomi ini aku dirikan pada 19 Maret 2020, dengan dibantu oleh mama dan ayahku.
Tujuan dari perkumpulan astronomi ini adalah :
- Tempat berkumpulnya kalian yang tertarik tentang astronomi
- Melatih keterampilan berorganisasi, bekerjasama dengan tim
- Tempat diskusi dan mempresentasikan hasil diskusi baik di internal AAC maupun ke khalayak umum
- Mengerjakan proyek astronomi
- Mendapatkan akses sumber-sumber pengetahuan astronomi
- Bertanya dan meminta bimbingan dan pendampingan dari mentor
Untuk belajar astronomi lebih mendalam, dan juga belajar hal-hal lain termasuk berorganisasi, AAC membuka pendaftaran keanggotaan.
Daftar AAC
Nama :
Usia :
Kota :
Yuk gabung AAC 😉
ASTRONOMY LEADS TO THE WISDOM
0 Comments